0
Thumbs Up
Thumbs Down

3 Tas Kesayangan Ratu Elizabeth II, Ternyata Tak Semahal Penampilannya

okezone
okezone - Sat, 17 Sep 2022 18:07
Dilihat: 301
3 Tas Kesayangan Ratu Elizabeth II, Ternyata Tak Semahal Penampilannya

KEMATIAN Ratu Elizabeth II memang telah menjadi tajuk di beberapa media besar dalam beberapa hari terakhir. Masyarakat Inggris pun banyak yang datang untuk memberikan ucapan duka di depan istana.

Wafat di usia 96 tahun, gaya Ratu Elizabeth memang sangat khas, dengan tas kecil yang kerap dia gunakan. Bahkan, Ratu Elizabeth pun memiliki koleksi tas 'murah'.

Ratu Elizabeth II identik sekali dengan handbag Launer. Menurut beberapa informasi, sang Ratu memiliki lebih dari 200 tas tangan dari merek tersebut. Kecintaannya pada Inggris membuat dia sangat bangga menggunakan produk buatan desainer asal Inggris itu.

Dari banyaknya koleksi handbag Launer, dijelaskan laman Express, Ratu Elizabeth II memberi perhatian lebih pada 3 tas miliknya, yaitu the black leather Royale, the black patent Traviata, dan tas tangan kostum alias request-an dia sendiri.

Tapi, tahukah Anda bahwa dari ketiga tas kesukaan Ratu itu, ada yang harganya tidak sampai ratusan juta. Beda dengan para selebriti yang suka pamer tas miliyaran rupiah.

Sumber: okezone
PARTNER KAMI
bintang
CENTROONE
inilahcom
Japanese STATION
Kpop Chart
LIPUTAN6
okezone
salamkorea
Sehatly
slidegossip