0
Thumbs Up
Thumbs Down

7 Tradisi Unik Teh di Seluruh Dunia, Mana Paling Enak?

okezone
okezone - Tue, 04 Oct 2022 16:42
Dilihat: 303
7 Tradisi Unik Teh di Seluruh Dunia, Mana Paling Enak?

7 tradisi unik teh di seluruh dunia menarik untuk diulas. Kebiasaan minum teh di setiap daerah memiliki perbedaan yang yang terlihat jelas. Hal ini bisa terlihat dari cara masyarakatnya menikmati segelas teh serta varian teh yang menjadi suguhan.

Di Asia khususnya di Jepang dan di China, orang menikmati teh dengan cara yang berbeda dengan di Eropa, seperti Inggris.

Berikut 7 tradisi unik teh di seluruh dunia dirangkum dari berbagai sumber:

1. Sambil Ngobrol (Jepang)

Di Jepang, masyarakatnya minum teh sambil ngobrol bersama keluarga. Pasalnya, Minum teh di Jepang sudah jadi budaya, orang-orangnya minum teh buat ngobrol sama keluarga.

Sumber: okezone
PARTNER KAMI
bintang
CENTROONE
inilahcom
Japanese STATION
Kpop Chart
LIPUTAN6
okezone
salamkorea
Sehatly
slidegossip